Mengisi Liburan dengan Staycation Menarik di Tengah Kota Solo

ilustrasi staycation di kota Solo, Jawa Tengah
Sumber :
  • Stefan Schweihofer/Pixabay

4. Malam yang Romantis di Lesehan New York

Menikmati makan malam romantis di tengah suasana lesehan? Cobalah untuk makan malam di Lesehan New York. Tempat ini menawarkan suasana yang nyaman dan makanan lezat untuk melengkapi liburan singkat Anda.

5. Pertunjukan Wayang Orang di Sriwedari

Akhiri hari liburan Anda dengan menghadiri pertunjukan wayang orang yang tersedia di daerah Sriwedari. Pengalaman ini akan memberikan wawasan baru tentang budaya tradisional Jawa dan menjadi akhir yang sempurna untuk liburan Anda di Solo.

Dengan pilihan-pilihan menarik seperti ini, Anda dapat merencanakan staycation yang seru dan hemat di tengah kota Solo. Nikmati liburan singkat yang berkesan tanpa harus melakukan perjalanan jauh.

Infon ini kami kutip dari konten instagram @andinianastasiaa, untuk cari referensi staycation seru lainnya jangan lupa untuk follow dan like tiap konten-konten menariknya ya.