Dukung Kemerdekaan Palestina, MUI Keluarkan Fatwa Haram Beli Produk dari Produsen yang Dukung Israel
Sabtu, 11 November 2023 - 13:07 WIB
Sumber :
- Dokumen BNPB via VIVA
2. Pemerintah diimbau untuk mengambil langkah-langkah tegas membantu perjuangan Palestina, seperti melalui jalur diplomasi di PBB untuk menghentikan perang dan sanksi pada Israel, pengiriman bantuan kemanusiaan, dan konsolidasi negara-negara Organisasi Kerja sama Islam (OKI) untuk menekan Israel menghentikan agresi.
3. Umat Islam diimbau untuk semaksimal mungkin menghindari transaksi dan penggunaan produk Israel serta yang terafiliasi dengan Israel serta yang mendukung penjajahan dan zionisme.
Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id pada Sabtu, 11 November 2023 - 00:30 WIB dengan judul "Fatwa MUI: Haram Beli Produk Produsen Pendukung Israel!" oleh Dedy Priatmojo dan Edwin Firdaus