Kebumen Terpuruk dalam Blank Spot Telepon Seluler: begini tanggapan Pemerintah dan Operator
Selasa, 24 Januari 2023 - 20:02 WIB
Sumber :
- portalpurwokerto
Kecamatan Padurejo
Desa Kalijering
Sendangdalem
Kecamatan Alian
Desa Kaliputih
Desa Tlogowulung.
Akibat blank spot yang masih terjadi di beberapa desa di Kabupaten Kebumen, para pemilik telepon selular di kawasan tersebut mengeluhkan kualitas pelayanan yang tidak memadai.
Masyarakat yang tinggal di kawasan tersebut merasa dirugikan karena kualitas sinyal yang sering hilang. "Jelas kami merasa dirugikan. Padahal, kami sudah mengganti nomor operator selular berkali-kali, tetap saja sinyalnya jelek dan terputus-putus," ujar Mustakim (37), warga Donorojo, Kecamatan Sempor.
Halaman Selanjutnya
Kepala Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Kabupaten Kebumen, Nugroho Tri Waluyo, menyebutkan bahwa penyebab blank spot tersebut dikarenakan beberapa desa tersebut terletak di perbukitan atau dikelilingi perbukitan.