Ditanya Soal Intimidasi Ortu Bima, Gubernur Arinal Djunaidi: Tanyakan Saja pada Orang Tua Bima

Arinal Djunaidi saat ditanya soal kabar intimidasi ortu Bima
Sumber :
  • Tangkap Layar IG @pembasmi.kehaluan.real

Setelah diinterogasi oleh wartawan, Gubernur Lampung akhirnya memberikan klarifikasi bahwa informasi yang menyebutkan dirinya melakukan intimidasi tidaklah benar.

Warga Klaten Gugat Bupati Hingga Jokowi Terkait Proyek Jalan Tol Jogja-Solo

Sebelumnya diketahui orang tua Bima diduga telah mendapat intimidasi melalui sambungan telepon oleh Gubernur Lampung.

Menurut Bima dalam instagramnya menyebut jika intimidasi tersebut terjadi setelah video dirinyanya yang mengkritik pembangunan jalan di Lampung viral.

Dituduh Terima Suap, Gubernur Papua Nonaktif Lukas Enembe: Saya Orang yang Kerja Paling Jujur

Gubernur Lampung disebut telah menyebut bahwa orang tua Bima tidak mampu mendidik anaknya dengan baik.

Saat ini Bima sendiri masih menempuh pendidikan kuliah di Australia.

Pemprov Jateng Kucurkan Dana Desa Rp1,7 Triliun, Ganjar: Jangan Dikorupsi!