50 WNI Umroh Gratis Undangan Raja Salman, Begini Ceritanya
Jumat, 22 November 2024 - 15:00 WIB
Sumber :
- (ANTARA/Asri Mayang Sari/am)
Dia berharap agar pelaksanaan umroh tersebut berjalan lancar dan segala ibadah para jamaah diterima Allah SWT.
Kerajaan Arab Saudi mengadakan program umroh gratis di sejumlah negara berpenduduk Muslim, termasuk Indonesia.
Perjalanan umroh yang berlangsung pada 22 November hingga 2 Desember itu merupakan keberangkatan kedua sepanjang 2024.
Baca Juga :
Garuda Indonesia Alami Delay Penerbangan hingga 28 Jam, Jemaah Haji Kloter 9 Balikpapan Kelelahan
Sebelumnya pada awal Januari, Kedubes Arab Saudi di Jakarta juga memberikan umroh gratis kepada 50 WNI dari berbagai daerah.
Selain umroh gratis, Kerajaan Arab Saudi juga menyelenggarakan program haji gratis yang sudah berjalan setiap tahunnya.