Bawaslu Jateng Tangani 14 Pelanggaran Kampanye Pilkada, Mayoritas soal Netralitas ASN

Ketua Bawaslu Jawa Tengah Muhammad Amin
Sumber :
  • Bawaslu

Jateng – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jawa Tengah menangani 14 kasus dugaan pelanggaran pilkada dari berbagai daerah di Jawa Tengah selama masa kampanye Pilkada 2024.

Penyelenggaraan Pilkada di Jateng Hemat Rp 150 Miliar

"14 kasus terdiri dari 11 kasus dari laporan masyarakat, tiga dari temuan Bawaslu," kata Ketua Bawaslu Jawa Tengah Muhammad Amin di Semarang, Kamis, 17 Oktober 2024.

Menurut dia, pelanggaran pilkada yang ditangani oleh Bawaslu tersebut terdiri atas pelanggaran netralitas maupun administrasi.

MK Kabulkan Permohonan Andika-Hendi, Gugatan Pilgub Jateng Resmi Dicabut

Ia memastikan berbagai kasus pelanggaran tersebut sudah ditangani sesuai prosedur.

Dari 14 kasus tersebut sudah ada yang diputus dan ada pula yang masih dalam proses penanganan di Bawaslu.

Geger! Kades Tanjungrejo Pati Digelandang Warga ke Balai Desa, Dituding Hamili Janda

Diantaranya dugaan pelanggaran netralitas oknum kepala desa di Kabupaten Sukoharjo yang sudah diputus.

"Dugaan pelanggaran netralitas kades di Sukoharjo, rekomendasinya sudah diteruskan kepada bupati," ujarnya

Halaman Selanjutnya
img_title