Keren, Pengembangan Wisata Purworejo dan Kebumen Disiapkan Satu Paket dengan Borobudur

Candi Borobudur di Kabupaten Magelang Provinsi Jawa Tengah
Sumber :
  • instagram/@media_twc

Demikian halnya dengan Kabupaten Kebumen yang juga memiliki banyak objek wisata alam. Bahkan geopark Kebumen sudah disetujui UNESCO menjadi geopark internasional.

FPPP Jateng; Optimalkan Wisata untuk Kesejahteraan Warga

"Apalagi di kebumen sudah ada geopark. Tentunya akan sangat menarik bagi wisatawan untuk datang mengunjungi lokasi tersebut," ujar Nana. 

Direktur Utama Pelaksana Badan Otorita Borobudur,  Agustin Peranginangin mengatakan, sidang tentang geopark Kebumen sudah dilakukan tahun ini. Hasilnya juga sudah keluar dan diberikan status geopark internasional. "Penyerahannya biasanya tahun ganjil, berarti tahun depan," ujarnya

Festival Keris 2024, Ajang Edukasi dan Ulas Filosofi Tosan Aji