Perekonomian Jateng Tumbuh Positif 4,93 Persen Triwulan III 2024, Ini Pemicunya
Rabu, 6 November 2024 - 14:17 WIB
Sumber :
- Tangkapan layar BPS
Endang juga menyebutkan bahwa kontribusi Jawa Tengah terhadap perekonomian Pulau Jawa mencapai 14,50 persen, dan secara nasional mencapai 8,24 persen.
“Melihat pertumbuhan kumulatif hingga triwulan III 2024 atau C to C, ekonomi Jawa Tengah tetap optimis dan menempati posisi tertinggi di antara provinsi besar lainnya di Pulau Jawa, dengan pertumbuhan C to C mencapai 4,94 persen,” tutup Endang.