Taxi Driver Season 2: Kembalinya Lee Je Hoon dan Kim Eui Sung untuk Keadilan yang Terus Berlanjut

Taxi Driver Season 2
Sumber :
  • tribunews

Jateng –Drama Korea populer "Taxi Driver" akhirnya memasuki babak kedua. Ya, drama yang sangat ditunggu-tunggu oleh penonton akan rilis Season 2-nya pada 17 Februari 2023.

Kolam Retensi Cegah Banjir di Kudus Ditargetkan Beroperasi Desember

Serial ini diterima oleh sutradara Lee Dan dan naskahnya ditulis oleh Oh Sang Ho.

"Taxi Driver Season 2" merupakan drama kelanjutan dari "Taxi Driver" (2021) yang sudah releas terlebih dahulu yang dibintangi oleh Lee Je Hoon dan Kim Eui Sung.

Mentan Ajak Gotong Royong Swasembada Pangan untuk Kesejahteraan Masyarakat Adat

Sebelumnya, drama "Taxi Driver" ini adalah adaptasi dari webtoon "The Deluxe Taxi".

Menurut Tribunnews.com, salah satu pemeran utama dari musim pertama "Taxi Driver," Esom, tidak akan berpartisipasi dalam musim kedua karena jadwal yang bertabrakan dengan yang lain.

Momen Gibran Tukar Es Plastik Bocah dengan Susu Kotak: Kamu Enggak Boleh Minum Ini!

Tema yang sama dengan musim pertama, yaitu layanan taksi misterius, akan terus berlanjut di musim kedua.

Layanan taksi ini menyediakan keadilan bagi mereka yang tidak menerima bantuan dari hukum dengan mencari balas dendam atas nama korban.

Aktor Shin Hae Ha dikonfirmasi bergabung dalam drama ini dan akan berperan sebagai On Ha Joon.

Dia adalah seorang pengemudi baru di Rainbow taxi yang memiliki karakter polos.

Bersama dengan pemeran sebelumnya seperti Lee Je Hoon, Kim Eui Sung, Pyo Ye Jin, Jang Hyuk Jin, dan lainny