Mentan SYL Pantau Langsung Produksi Padi Kabupaten Semarang pada Masa Panen Raya 2023

Mentan SYL kawan Panen Raya Padi di wilayah Jateng
Sumber :
  • viva.co.id

Saat ini, program tersebut telah mencoba mengurangi penggunaan pupuk kimia dari 200 kilogram menjadi 130 kilogram dan berhasil meningkatkan produktivitas padi dari 6 ton per hektar menjadi 8,8 ton per hektar. Ia sangat bersyukur dengan adanya program Kementerian Pertanian seperti program Biosaka yang turut serta mengurangi penggunaan pupuk kimia.

Pemprov Jateng: Gelar Gerakan Pangan Murah 100 Kali untuk Atasi Inflasi dan Turunkan Harga Beras