Heboh di Media Sosial, Video Netizen Bandingkan Jalan Jateng dan Jatim

Netizen bandingkan jalan Jateng dan Jatim
Sumber :
  • Instagram

Beberapa warganet merasakan bahwa beberapa jalan di Jawa Tengah sudah sangat halus dan mulus.

Viral! Tarik Tunai di ATM yang Keluar Uang Palsu, Bank Indonesia : Segera Lapor

Selain itu, ada juga yang menyoroti Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo.

"Ganjar fokus mengentaskan kemiskinan dan pendidikan. Jalan masih bisa dilalui gitu ya ga masalah sih,” bela salah satu netizen.

Jokowi Resmikan Inpres Jalan Daerah di Magelang Senilai Rp31,9 Miliar

Tak hanya itu, beberapa warganet juga meminta pengunggah untuk tidak membandingkan hanya berdasarkan jalan perbatasan saja.

Mereka menyarankan untuk sering melewati jalan di sekitar batas antara kota/kabupaten atau provinsi agar mengetahui kenyataannya.

Ganjar Beri Nilai 5 Terkait Kinerja Menhan Prabowo, Menurut Anies itu Ketinggian

“Sering2 lah lewat jalan di sekitar batas antar kota/kabupaten atau antar provinsi biar tau kenyataan nya.. jangan patokan nya hanya jalan di sekitar batas daerah.. klo itu mah biasa jalan2 di sekitar batas daerah di buat mulus demi gengsi.. bukan jadi patokan seluruh wilayah nya akan mulus seperti jalan di sekitar batas wilayah,” ujar netizen.

Diketahui jika beberapa daerah di Jateng masih memiliki jalan yang tidak sepenuhnya mulus, bahkan ada jalan yang seperti di Lampung.

Halaman Selanjutnya
img_title