10 Kuliner Indonesia yang Wajib Ada saat Natal, Klappertart hingga Papeda

Ilustrasi natal, Natal, Makanan natal
Sumber :
  • (Pixabay/caiohg97)

Setiap hidangan memiliki cerita dan filosofi yang membuat perayaan Natal menjadi lebih bermakna. Menikmati sajian khas ini bukan hanya merayakan kelahiran Yesus Kristus, tetapi juga merayakan kekayaan tradisi dan keragaman budaya Indonesia.

Rekomendasi 6 Gereja Ikonik Dunia untuk Pengalaman Natal Berkesan